Aldakawanaseta Orienteering Competition II adalah salah satu cabang
perlombaan olahraga divisi Gunung hutan (Mountenering) yang membutuhkan
kemampuan dan keterampilan navigasi pada pemainnya pada umumnya
menggunakan peta dan kompas antara point ke point pada medan tertentu
yang diselenggarakan Aldakawanaseta.
Palwa "51" mengirimkan satu tim kategori Umum Putri yang terdiri dari 2 orang, yaitu Siti Sakdiah (Lutung) dan Firhatun Ni'mah (Sepat) dalam Aldakawanaseta Orientering Competition 2 yang dilaksanakan pada tanggal 17 Maret 2018 di Desa Kalisidi, Kecamatan Ungaran, Kabupaten Semarang dan diikuti 30 tim untuk kategori Umum Putri. Tim Palwa "51" menempati posisi ke-23 dari keseluruhan tim yang mengikuti kompetisi tsb.
Berikut adalah hasil lengkap dari Aldakawanaseta Orientering Competition 2
Komentar
Posting Komentar